Korban Tewas Akibat Gempa dan Tsunami Palu-Donggala Capai 1.234 Orang
BNPB menyebutkan,
bahwa data terbaru korban meninggal mencapai 1.234 orang.
"Sampai hari ini total korban meninggal akibat gempa dan tsunami di Palu, Donggala, Sigi dan daerah terdampak lainnya mencapai 1.234 orang," kata Kepala Pusat Data, Informasi, dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho dalam jumpa pers di Kantor BNPB, Jakarta Timur, Selasa (2/10/2018). |
Ia mengatakan, seperti
laporan sebelumnya, korban meninggal itu, akibat tertimpa reruntuhan dan
terjangan tsunami. Sebagian korban meninggal kata Sutopo, sudah dimakamkan
setelah diidentifikasi.
Sementara itu jumlah luka-luka berat akibat bencana tersebut mencapai 799 orang luka berat. Mereka dirawat di sejumlah rumah sakit di Palu, Dinggala, dan lainnya. Sedangkan jumlah orang hilang, atau yang belum ditemukan oleh keluarganya sebanyak 99 orang
Sementara itu jumlah luka-luka berat akibat bencana tersebut mencapai 799 orang luka berat. Mereka dirawat di sejumlah rumah sakit di Palu, Dinggala, dan lainnya. Sedangkan jumlah orang hilang, atau yang belum ditemukan oleh keluarganya sebanyak 99 orang
Adapun jumlah korban
luka maupun meninggal di di Balaroa dan Petobo, Palu, belum bisa
diperkirakan. Karena akses dari daerah itu ke Palu belum normal.
|
Se;ain itu kondisi
falisilitas umum seperti jalan dan perkantoran ambles. "Memang di Petobo
dan Balaroa jumlah korban belum dapat diperkirakan karena tanahnya
ambles," ucap Sutopo. (syam/TN)
Korban Tewas Akibat Gempa dan Tsunami Palu-Donggala Capai 1.234 Orang
Reviewed by samsul huda
on
October 02, 2018
Rating:
Post a Comment